Gmail memang tak mau kalah dengan pesaingnya, besar ukuran file yang dikirim atau diterima melalui gmail bisa mencapai 25Mb ini jauh lebih besar dibandingkan dengan layanan dari yahoo mail atau hotmail, tetapi bila kita ingin mengirimkan file sebesar 25Mb melalaui gmail kita hanya bisa mengirimkannya kepengguna gmail juga, karena layanan email lain belum bisa menerima email sebesar itu jadi kita harus mengundang teman kita untuk menggunakan gmail atau bisa mendafatar secara gratis disini, kalau dulu hanya orang-orang tertentu yang sudah mendapat undagan dari pengguna lain yang bisa menikmati layanan email dari google, tapi sekarang kita bisa mendaftar secara gratis tanpa harus menunggu undangan gmail. hal ini karena pihak gmail tidak lagi mewajibkan masalah undangan bagi calon penggunanya karena pernah disalah gunakan oleh beberapa orang yang menjual undangan tersebut di e-bay.
tidak hanya besarnya file yang bisa dikirim dan diterima yang menjadi andalan dari gmail tapi kapasitanya juga sangat besar sehingga kta tidak perlu selalu menghapus email masuk hanya kerana takut quotanya penuh dan tidak bisa menerima email lagi, kita hanya perlu menfilternya saja agar lebih mudah dalam mencari email.
Gmail juga lebih sering digunakan oleh orang untuk mengirimkan lamaran kerja, karena format yang ditulis pada gmail lebih bisa diandalkan dalam artian susunan paragraf yang sudah disusun sesuai dengan keingian sewaktu menulis email tidak akan berubah disaat email tersebut dibaca oleh sang penerima
bila bosan dengan tampilan email yang itu-itu saja, maka gmail memberikan banyak pilihan skin, bukan hanya pada piihan warna seperti pada yahoo mail tetapi lebih lengkap dengan gambar animasi yang bisa disesuaikan dengan suasana hati anda.
November 04, 2009
Kirim Lebih Besar File Pakai Gmail
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
7 komentar:
Gmail memang lebih enak dan lebih baik dari email lainnnya, saya juga pake gmail,
para blogerpun saya rasa juga punya emao dari google itu, karena untuk mendaftarkan blognya di google kan harus punya acount google (email google)
makasih infonya..
Cara Membuat Blog
aku juga pakai gmail.. memang lebih enakan gmail kalo menurut aku!
saya pernah pakai gmail dulu..tapi terus nggak terurus.thanks infonya.
ya...gmail emang sing ada lawan...
kita juga yang diuntungkan....
salam kenal balik
nice info bro...sejauh ini pakai gmail emang cukup memuaskan
wih manteb nih
makasi masbro.. infonya sangat membantu... saya juga pake gmail. tapi saya baru tau kalau kapasitasnya begitu besar dalam pengiriman email
Post a Comment